queen-ing, washing then blogging

Sunday, August 13, 2017

Luna G : Sensasi Perpaduan Android dan iPhone


Aloha!
Pengen beli hp baru, ga mampu beli iphone. Pengen android tapi mau yg grafisnya okeh kaya iphone.
Lalu?

Ingin merasakan sensasi perpaduan android dan smartphone? Luna G jawabannya. Luna G merupakan smartphone android dengan perpaduan sensasi iPhone yang dapat menjadi pilihan utamamu karena dibandrol dengan harga sangat terjangkau. Pasalnya setelah diluncurkan di Indonesia, smartphone Luna G ini sudah beredar dipasaran dan mendapatkan respon yang sangat bagus di masyarakat. Karena menawarkan spesifikasi tangguh yang sangat mumpuni.
Produk Luna smartphone sendiri dibuat oleh Faxcoon yang juga merupakan mitra pembuat iPhone. Sehingga dari segi kualitas Luna Smartphone mempunyai kualitas yang sama dengan iPhone baik dari segi built quality ataupun bahan yang digunakan. Penasaran? Berikut keterangannnya.

Layar
Luna G memiliki layar seluas 5.5 inchi dengan resolusi 1080x1920 pixel dengan Full HD yang menjadikan tampilan layar dengan ketajaman sampai 401 ppi per inchinya. Selain itu juga telah tersemat lapisan pelindung barupa gorilla glass 3 yang dapat melindungi dari berbagai goresan tajam. Sensasi layar sebesar ini tentu saja bisa menyaingi iPhone 8, yang kabarnya juga hadir dengan ukuran layar besar. ukuran layar 5,5 inci juga hampir sama dengan samsung galaxy s8, meski tingkat kerapatanya lebih unggul duo S8 maupun iPhone 8.

Teknologi internal
Teknologi internal Luna G ini super cepat 4G Lite sehingga kita dapat menikmati koneksi internet yang mumpuni. Dukungan koneksi 4G sangat sesuai dengan perkembangan jaringan di tanah air yang sudah mulai rerata 4g, bahkan dimasa mendatang bisa dipastikan bahwa ponsel dengan dukungan 3G, pasti akan tersisih.
Selain itu juga tersemat memori internal 32 GB dan slot microCD untuk menambah ruang penyimpananmu hingga mencapai 128 GM. Tentu saja ukuran besar ini bisa mendukung kamu untuk menyimpan semua media kamu dalam smartophone. Kamu bisa menyimpan foto, video, film dan lainy sebagainya. Kamu bahkan bisa menyimpan banyak game. Termasuk bisa pula digunakan untuk memainkan game online. Hal ini membuat sensasi iPhone terasa begitu kental.
Lebih lengkap lagi, memori internal dan eksternal di atas juga di dukung dengan kapasitas ram mencapai 4 GB. Tentu saja kamu bakal bisa menjalankan banyak media sosial secara bersamaan tanpa takut ponsel kamu ngadat atau lemot. Sekarang memang sudah eranya ponsel dengan Ram besar. iPhone juga ke depan pasti demikian.

Baterai
Luna G turut dilengkapi juga dengan baterai 4.000 mAH yang membuat smartphone ini dapat bertahan  seharian penuh. Dengan Luna G, kamu tak perlu lagi mengeluh baterai kamu cepat habis sebagaimana masalah kebanyak ponsel android selama ini. Luna sudah pasti bisa bertahan selama seharian penuh.

Fitur lain
Fitur lain yang mempbuat android ini mirip dengan iPhone adalah telah tersedia sensor pemindai sidik jari yang terpasang pada bagian depan dan telah terintegrasi pada tombol home. Kemudian pada bagian layarnya pun telah memakai panel IPS Display dengan kecepatan 401 ppi, sehingga dapat menampilkan berbagai macam konten dengan kualitas grafis terlihat tajam dan detail. Dan kerennya lagi, Luna G di tenagai dengan Chipset Mediatek Helio P10 yang didalamnya juga terpasang processor berkecepatan Octa Core 1.8 Ghz Cortex-A53 dan GPU Mali-T860MP2. Wah, keren banget kan.

Inilah alasan mengapa kita dapat merasakan sensai perpaduan android dan iPhone pada smartphone ini guys. Luna G sensai perpaduan android dan iPhone pilihan tepat. Semoga bermanfaat dan see you.
9 comments on "Luna G : Sensasi Perpaduan Android dan iPhone"
  1. aku pikir ini semula hmm ada hubungannya apa sama luna maya hahaha

    ReplyDelete
  2. Pengeeeeen ganti Hp tapi kok masih banyak pengen yang lain dan ngalahin dr pengen HPnya... hahaha

    ReplyDelete
  3. Baterenya lumayan gede juga nih.. Segera cari tahu harganya deh.. Makasih mbak

    ReplyDelete
  4. Mantap kali, tinggal ngeirik isi dompet aja nih. Kalo cukup langsung sikat!! kwkwkkw

    ReplyDelete
  5. Speknya kece banget... yang cukup mengesankan baterainya lumayan gede ya... bisa asik ngeblog atau ngevlog nieh...

    ReplyDelete
  6. Zzzz pingin beli henpun bru lum ada duid qaqaaa

    ReplyDelete
  7. Sekarang aku maunya yg baterenya anti ngedropan
    Tp gmn ga ngedropsn tiap hari dipanjer sinyal 4g trus wkk

    ReplyDelete

Terimakasih kunjungannya. Komennya dimoderasi. Semua komen saya baca Dan akan segera saya kunjungi balik :)